Selasa, 23 Mei 2017

Aneka Produk Kerajinan Bahan Keras

Tags


Kerajinan Logam

Kerajinan logam menggunakan bahan logam seperti besi, perunggu, emas, perak, dan lain-lain. Teknik yang digunakan biasanya menggunakan sistem cor, ukir, tempa atau sesuai dengan bentuk yang diinginkan. Bahan logam banyak dibuat sebagai perhiasan atau aksesoris, kemudian berkembang pula sebagai benda hias dan benda fungsional lainnya, seperti: gelas, kap lampu, perhiasan, wadah serbaguna bahkan sampai piala sebagai simbol kejuaraan. Logam memiliki sifat keras, sehingga dalam pengolahannya memerlukan teknik yang tidak mudah, seperti diolah dengan teknik bakar/ pemanasan dan tempa.


Hasil gambar untuk teknik kerajinan bahan keras logam


Hasil gambar untuk teknik kerajinan bahan keras logam


Hasil gambar untuk teknik kerajinan bahan keras logam



  


EmoticonEmoticon